P E M E R I N T A H P R O V I N S I J A W A B A R A T DINAS PENDAPATAN JALAN : SOEKARNO – HATTA NO. 528 BANDUNG TELP. (022) 7566197 FAXIMILE : (022) 7564880 WEBSITE : www.dispenda.jabarprov.go.id E-MAIL : dispenda@jabarprov.go.id BANDUNG – 40286 PENGUMUMAN NOMOR 480/710-Dispenda TENTANG PEMBERLAKUAN PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT NOMOR 13 TAHUN 2011 TENTANG PAJAK DAERAH Sehubungan dengan telah ditetapkannya Peraturan Daerah Nomor 13 Tahun 2011 tentang Pajak Daerah, diberitahukan kepada seluruh masyarakat Jawa Barat bahwa : I. Tarif Pajak Kendaraan Bermotor 1. Penyesuaian tarif Pajak Kendaraan Bermotor untuk kepemilikan kendaraan bermotor pribadi kepemilikan pertama sebesar 1,75 %, Tarif Pajak Kendaraan Bermotor angkutan umum sebesar 1 % dan Tari...